Berita Terkini Teror Paris
Jakarta - Ratusan orang tewas dalam insiden teror bom bunuh diri dan rangkaian penembakan di pusat Kota Paris, Prancis. Ledakan terdengar di dekat stadion saat pertandingan sepak bola antara Prancis dan Jerman sedang berlangsung, Jumat 13 November malam waktu setempat.
Salah satu pelaku teror di Prancis dilaporkan telah teridentifikasi. Pria tersebut adalah Ismael Omar Mostefai.
Ikuti perkembangan berita terkini seputar teror di Paris di tautan ini dan di sini.
Salah satu pelaku teror di Prancis dilaporkan telah teridentifikasi. Pria tersebut adalah Ismael Omar Mostefai.
Ikuti perkembangan berita terkini seputar teror di Paris di tautan ini dan di sini.
0 komentar:
Posting Komentar